|
Pemukiman Kampung Adat Urug |
Beralih sedikit dengan temannya peternakan yang bisa dibilang istrinya peternakan yaitu 'PERTANIAN" dengan secara khusus dibidang "PADI". sedikit share ternyata keindahan Indonesia ngak harus jauh-jauh dulu, di Bogor tepatnya daerah pongkor ternyata masih ada kampung Adat. disana kita akan lihat masih ada nuasa adat yang kental dalam dunia pertanian. Entah itu memang disengaja oleh masyarakatnya atau kitanya yg sebagai lulusan pertanian yang agak kurang peka untuk membantu mereka dalam hal teknologi/kemajuan pertanian (masih bingung). terlihat di foto masih sangat tradisional dalam pengelolaan pertaniannya seperti padi yang penjemuran masih dengan bambu dan masih ada disebut lumbung padi untuk penyimpanannya. dari hal aspek wisata ya cukup lumayan untuk dikunjungi tapi kalau dalam aspek kemajuan pertanian, nah itu oleh saya masih tanda tanya besar. Tetapi kalau untuk refresing dari penaknya dikota sok mangga kesana aja. sangat direkomendasikan. tempatnya masih Asri dan sejuk.
"Semoga adat tradisionalnya terjaga dan pertaniannya dapat mencukupi biaya hidup untuk keluarga disana"
Beberapa kondisi dikampung adat Urug.
|
Petunjuk Arah |
|
|
Tidak ada komentar:
Posting Komentar